evaluasi materi Ruang Lingkup Biologi kelas X
Mata Pelajaran : Biologi Kelas/ Semester : X/ 1 Materi : Evaluasi Ruang Lingkup Biologi Pertemuan : Ketiga 1. Jelaskan apa yang dimaksud Biologi? 2. Tuliskan dan jelaskan Karakteristik Biologi sebagai Sains? 3. Tuliskan dan jelaskan urutan objek kajian biologi dari tingkat sederhana ke tingkat yang kompleks? dan berikan contohnya? 4. Berikan contoh permasalahan biologi pada Tingkat : a. Populasi b. Komunitas c. Ekosistem 5. Bidang kajian biologi sangat luas sehingga untuk...